Puding karamel ready for dessert today... Puding lembuuut yg lumer di mulut fav my family..💞 🍰Resep puding karamel 🍰 Bahan karamel : 90 gr gula pasir 5 sdm air Resep puding karamel Bahan puding 5 butir telur 500 ml susu cair (me ultra full cream) 1 sdt vanilie 80 gr gula pasir Mentega atau margarine untuk mengoles loyang
Cara membuat puding karamel : 1.
Masak gula hingga menjadi karamel dgn api sedang .. Aduk agar tidak
hangus .. Setelah menjadi karamel tambahkan air masak terus sambil
diaduk hingga air dan karamel larut bersama .. Angkat panci 2. Oles loyang dengan margarine atau mentega, tuang karamel tadi ke dalam loyang, sisihkan 3. Masak susu dgn gulapasir sambil diaduk hanya sampai gula larut dan susu panas (ga sampai mendidih ya), siapkan kukusan. 4. Kocok telur dan vanilie sebentar saja (jgn sampai mengembang), tuang adonan susu cair tadi campur dengan kocokan telur. 5.
Tuang adonan tadi kedalam loyang yg sudah berisi karamel, kukus selama
30-35 menit dgn api sedang, lakukakn tes tusuk, hingga matang. 6.
Setelah puding matang, dinginkan, keluarkan dari loyang, tuang dengan
membalikkan loyang keatas piring, simpan di lemari es.. Sajikan dingin
lebiih nikmatt... Enjoy!
0 Response to "Resep Cara Membuat puding karamel "