Resep Terbaru

Resep Cara Membuat Mung Bean Paste / pasta kacang hijau



Bisa untuk aneka macam isian kue (onde2, kueku, bakpao, bakpia juga mooncake)
Resep hasil nengok dapurnya xanderskitchen tqu c...lov it.
Tapu aq tambahin pasta pandan biar ijooo.
Resep Mung Bean Paste / pasta kacang hijau :
250 gr kacang hijau kupas
125 gr gula pasir
100 ml minyak sayur/olive oil
1 sdt pasta pandan
1 sdm tepung maizena


Cara membuat Mung Bean Paste / pasta kacang hijau :
1. Rendam kacang hijau semalaman. Besoknya, tiriskan. Taruh di panci, beri air baru. Rebus sampe empuk. Tiriskan, lalu blender/haluskan.
2. Masak dengan panci anti lengket : kacang hijau halus, gula pasir, pasta pandan & sebagian minyak, hingga gula larut dan warna pandan merata. Tambahkan sisa minyak. Aduk hingga kalis. Tambahkan maizena sesaat sebelum diangkat. Aduk rata. Siap digunakan.
3. Simpan di freezer jika masih akan digunakan dlm jangka waktu lama.

0 Response to "Resep Cara Membuat Mung Bean Paste / pasta kacang hijau"